Postingan

Menampilkan postingan dari Februari, 2022

Orang Jahat jadi Baik

Gambar
Ilustrator By Google Ada seorang pemuda yg terkenal arogan dimasa itu. Sifat Aroganya itu membuat pemuda itu dikenal dan cukup membuat resah warga. Keributan kecil maupun besar selalu dimulai darinya. Dan bukan hanya itu, karena merasa dirinya dianggap jagoan maka tak jarang iapun sering menindas dan berbuat kasar terhadap warga sekitar. Sebenarnya warga tidak semuanya takut, namun warga tidak mau berusan dengannya dan kebanyakkan  mencari aman saja dan hanya memilih menutup mata dengan prihal tindak tanduknya. Hingga suatu saat pemuda itu merasa diperlakukan bagaikan orang asing dengan warga setempat hingga ia  mendatangi seorang guru yg terkenal arif dimasa itu. Dengan niat hanya ingin semua orang kampung menjadi sayang dan kasih kepada dirinya. “Bisakah kau lakukan dengan semua syarat-syarat dariku”, kata tuan guru. Mendengar adanya titik terang dari tuan guru pemuda itu pun bersemangat sambil berkata “Iya, saya sanggup melakukan semua syarat jika memang membuat semua penduduk kampu

Anak yg tidak BERADAB

Gambar
  ilustrator by Google Kisah 2 Orang Manusia Dan Seekor Kuda (Sumber: Kitab Rasalah Hadist Salihin I) Mungkin sudah pernah ana ceritakan atau ana tulis di dalam group ini, tapi tidak salah ana share lagi. "Hapal Jalan Karena dilalui Hapal Ngaji Karena diulang" Ada 2 orang yaitu Ayah dan seorang anaknya yg saat itu sedang berkelana mengendarai kuda, entah kenapa tiba2 kuda dari seorang itu mati dan merekapun sepakat untuk melanjutkan perjalanan mereka dg  satu ekor kuda. Bermula dari dialog ayah kepada anaknya “Wahai anaku biarlah engkau yg naik diatas kuda dan ayah yg memegang tali kekang kuda sambil berjalan” , mendengar tihta ayahnya si anakpun naik ke atas kuda dan sambil berjalan sang ayah memegang tali kekang kuda hingga masuklah mereka dalam perkampungan. Karena mereka asing dimata penduduk kampung hingga keberadaan mereka pastilah langsung dikenali. “Anak tidak tau adab, dia enak diatas kuda sementara orang tuanya berjalan” , kata orang2 kampung yg dilaluinya. “Dasar a

Al-Mu'awwidzatain

Gambar
ilustrator by googl e Surah an-nas dan al-falaq dinamakan surah mu'awwidzatain karena  surah mu'awwidzatain berarti dua surah pelindung, surah ini diturunkan ketika Rasulullah khawatir akan sihir orang yahudi yang menimpanya dan memohon perlindungan kepada ALLAH dari kejahatan manusia, syaitan dan juga jin. Kemudian ALLAH turunkan dua surah ini sebagai hadiah bagi Rasulullah dan seluruh umat manusia untuk menangkal segala ganguan dari jin dan manusia. ini pula jawaban mengapa Rasulullah bisa terkena sihir, Rasulullah terkena sihir karena ALLAH inign menghadiahkan surah perlindungan kepada kita semua. Fadhilah surah al muawidzatain dari berbagai dalil : 1. Membentengi dari penyakit ain, yaitu penyakit yang timbul karena pandangan mata . 2. Menghilangkan rasa sakit bila dibacakan dan ditiupkan di bagian yang sakit . 3. Membentengi dari gangguan dan hal yang tidak disukai ketika tidur, dengan ditiupkan pada tangan dan diusap keseluruh badan. 4. Melindungi diri dari sihir, dan perb

Mahluk Allah SWT yg Lebih Kuat

Gambar
ilustrator by google Di antara makhluk Allah di alam semesta tersebut adalah Bumi, GUNUNG, API, AIR, dan ANGIN.  Diceritakan dalam sabda Nabi Muhammad SAW , suatu ketika para malaikat bertanya kepada Allah SWT tentang makhluk apa yang lebih kuat dari gunung, api, air, dan angin? عن أنس بن مالك عن النبي صلى الله عليه وسلم قال لما خلق الله الأرض جعلت تميد فخلق الجبال فعاد بها عليها فاستقرت فعجبت الملائكة من شدة الجبال قالوا يا رب هل من خلقك شيء أشد من الجبال قال نعم الحديد قالوا يا رب فهل من خلقك شيء أشد من الحديد قال نعم النار فقالوا يا رب فهل من خلقك شيء أشد من النار قال نعم الماء قالوا يا رب فهل من خلقك شيء أشد من الماء قال نعم الريح قالوا يا رب فهل من خلقك شيء أشد من الريح قال نعم ابن آدم تصدق بصدقة بيمينه يخفيها من شماله Anas bin Malik mengatakan Nabi SAW bersabda, "Tatkala Allah menciptakan bumi, maka bumi bergoncang-goncang, kemudian Allah menciptakan gunung-gunung lalu meletakkannya di atas bumi tersebut sehingga bumi menjadi tenang. Dan para malaikat merasa kagum terhadap

وَإِذَا مَرِضْتُ فَهُوَ يَشْفِينِ

Gambar
  ilustrator by google Sebagaimana dalam Alquran   Surah Asy-Syu'araa ayat 80 yang berbunyi:  وَإِذَا مَرِضْتُ فَهُوَ يَشْفِينِ "Dan, apabila aku sakit, Dia-lah yang menyembuhkan aku." Syekh Nawawi al-Bantani mengisahkan dalam kitab Fathul Majid , bahwa suatu hari, Nabi Musa As mengadukan sakit gigi yang dideritanya kepada Allah. Lalu, Allah SWT memerintahkan Nabi Musa As untuk mengambil beberapa helai rumput di suatu tempat. "Letakan rumput itu ke gigimu yang nyeri," seru Allah SWT kepada Nabi Musa As Setelah mengikuti perintah Allah SWT, sakit gigi beliau pun reda dan sembuh.  Setelah beberapa waktu berlalu, sakit giginya kembali kambuh. Tanpa mengadu kepada Allah SWT terlebih dahulu, Nabi Musa As langsung menuju padang rumput yang pernah didatanginya itu. Dia lantas mengobati giginya seperti yang pernah dilakukannya. Namun, bukannya sembuh, sakit giginya justru semakin parah. Kemudian, Nabi Musa As bermunajat kepada Allah SWT. "Tuhanku, bukankah Engkau

Transfer of Spiritual

Gambar
ilustrator by google Rabithah dalam pengertian bahasa yaitu bertali, berkait atau tersambung. Sedangkan dalam pengertian istilah thareqat, rabithah adalah menghubungkan ruhaniah murid dan ruhaniah guru dengan cara menghadirkan rupa / wajah guru mursyid atau syaikh ke hati sanubari murid ketika berdzikir atau beramal guna mendapatkan wasilah dalam rangka perjalanan murid menuju Allah atau terkabuknya do’a.  Dan bukanlah disamakan dengan menyembah Sang Guru. Hal ini dilakukan karena pada ruhaniah Syekh Mursyid itu terdapat Arwahul Muqaddasah Rasulullah SAW atau Nur Muhammad. Syaikh Mursyid adalah Khalifah Allah dan Khalifah Rasulullah. Mereka adalah wasilah atau pengantar menuju Allah.  Jadi Tujuannya adalah memperoleh Wasilah. Seorang murid dengan sungguh-sungguh menuntut ilmu dari gurunya, dan seorang guru dengan tulus ikhlas memberikan pendidikan dan pengajaran kepada muridnya, hingga dengan demikian terjadilah hubungan yang harmonis antara keduanya. Murid yang mendapatkan ilmu penget